Sunday, 28 September 2014

Mikrotik dengan USB

[code]
Cara Membuat Router OS Mikrotik 5.20 Router Dongle(USB) :
1. Siapkan Flashdisk (disarankan Maximal 4GB)
2. Instal VirtualBox Pada Windows XP
3. Buat New Virtual Machine :


- VM Name and OS Type :
- Name : Mikrotik Installer
- OS Type : Other
- Version : Other

- Base Memory Size : 128MB
- Virtual Harddisk :
- Create New Harddisk :
- Filetype: VDI
- Fixed Size
- Size = 4GB >-- location bebas pilih saja defautnya
- Create
4. Click kanan di Mikrotik Installer >- Settings
- Storage : >- IDE CONTROL :
- Click kanan pada Mikrotik installer >- remove attachement
- Click kanan pada Empty >- remove attachement
- Pada IDE CONTROL :
- add (+) cd / DVD :
- choose disk
- pilih iso cd mikrotik nya misal : RouterOS520.iso
- Network : >-
- Adapter1 :
- Enable network adapter di centangin
- attached to : Bridge adapter
- Name : pilih ethernet kita
- Advanced di click
- pilih type : Intel PRO/1000 MT Desktop(82540EM)
- Promiscuous Mode : Deny
- Mac Address :biarkan defaultnya
- System >- Boot Order : CDROM,Hardisk, Floppy
5. Start Virtual Machine : (click kanan di Mikrotik Installer >- start)
6. Akan ada tulisan FATAL ERROR :
no harddrives Found
PRESS ENTER to reboot
Jangan tekan enter dahulu
7. Untuk keluar dari area virtual box maka tekan tombol ctrl sebelah kanan
Kemudian click pada Devices >- USB Devics >- pilih flashdisk kita yg mau di write
8. Tekan enter untuk booting ulang
9. Flashdisk otomatis langsung terdeteksi sebagai SATA
10. Installasi mikrotik akan berjalan seperti biasa
Pilih packet mikrotiknya spt biasa
Hingga mikrotik selesai di install
11. Pada Tahap ini mikrotik telah berhasil di install
Dan bisa langsung digunakan pada pc yang support usb booting
STEP berikut ini KHUSUS UNTUK YANG MENGGUNAKAN LICENSE ORIGINAL (DISARANKAN)
12. Untuk memasukkan license original mikrotik maka :
- Boot terlebih dahulu pcnya kemudian pilih boot from usb flashdisk
- Berikan IP pada ethernet yang ada hingga bisa di remote dengan winbox/telnet
- Catat software ID pada /system license
- Hubungi vendor mikrotik untuk melakukan pembelian license
- Akan dapat email dari vendor mikrotik berupa file key nya
- Copy paste seluruh isi file key nya (license) langsung di terminal
- Akan diminta untuk reboot pc setelah memasukkan license key
- License telah terinstall dan siap digunakan
[/code]
pssttt kita bisa lho membuat image flashdisk tersebut sehingga bisa di copy kan ke flashdisk lain bisa dengan winimage untuk backup and restore imagenya atau dengan metoda lainnya
untuk langkah 12 yang menggunakan mikrotik bajakan… cari sendiri ya.. sama aja prinsipnya
disarankan flashdisk 4 GB terkait dengan issue2 yang gagal ketika membuat diatas 4GB (ada juga yg berhasil)
Cara ini juga bisa dilakukan untuk media compact flash yang memiliki interface CF to IDE/SATA ataupun media memory lainnya (mmc,sdcard,microsd,minisd) yang memiliki converter to IDE/SATA or to USB
Untuk yg memiliki converter to IDE/SATA bisa langsung juga menginstall menggunakan CD ISO mikrotiknya
untuk yang converternya USB gunakan virtualbox seperti cara diatas

No comments:

Post a Comment